Rabu, 31 Oktober 2018

DIY Tissue Bekas

Halo Kawan...Kembali Lagi Bersama Saya Di Alfikho Azka Blog...Kali Ini Saya Akan Memberitahu Kalian Cara Membuat Tempat Tissue Dari Koran Bekas...Langsung Aja Ya...

Membuat Tempat Tissue Dari Tissue Bekas
Bahan :  koran bekas, lakban, gunting, dan lem.
Cara Membuatnya : 1. Anda bisa menggulung bekas koran sebanyak-banyaknya dengan besaran yang sama disetiap gulungannya. Gulungan tersebut kemudian dibuat menjadi dua ukuran, ukuran yang lebih panjang untuk bagian bawah dan atas kotak, sementara ukuran yang lebih pendek untuk bagian samping kotak.

2.Susun gulungan pertama membentuk persegi panjang dengan menggunakan lem supaya tidak mudah lepas. Gunakan dua susunan untuk bawah dan atas kotak. Kemudian lubangi susuan bagian atas sebagai tempat untuk mengambil tissue.

3.Susun gulungan kedua membentuk persegi panjang dan persegi dan gabungkan bagian bawah dan samping menggunakan lakban. Setelah itu gabung bagian atasnya menggunakan lakban juga. Kerajinan tangan dari koran bekas siap digunakan.

From : 
Berinovasi.com
Ini Hasilnya...



Itu Saja Kawan...Semoga Bermanfaat Untuk Kalian Ya...Maaf Bila Ada Kesalahan (Masih Pemula XD) Sampai Jumpa Lagi...Wasalamualaikum WR WB..




Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Peribahasa Dan Ungkapan

Assalamualaikum Kawan! Kembali lagi bersama saya di Alfikho Azka Blog  Kali ini saya akan memberi kalian 5 peribahasa dan 5 ungkapan...ok la...